Analisis Pengetahuan Laboratorium Kimia Siswa Kelas XI SMA se Kecamatan Jailolo
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk melihat pengetahuan laboratorium siswa kelas XI SMA se kecamatan Jailolo dan melihat perbedaan pengetahuan laboratorium kimia dari masing-masing sekolah SMA di kecamatan Jailolo. Jenis penelitian ini yaitu penelitian deskriptif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan cluster sampling pada tahap pertama dan dilanjutkan dengan simple random sampling pada tahap kedua, metode pengumpulan data dengan menggunakan tes tertulis dan penyebaran angket. Hasil dari penelitian ini didapat bahwa pengetahuan laboratorium siswa SMA di kecamatan Jailolo berdasarkan konversi skala lima didapat 4 (17%) siswa dari SMA Negeri 1 Halmahera Barat yang masuk dalam kategori Sangat Tinggi sedangkan untuk SMA Swasta Islam Jailolo dan SMA Swasta Advent Pioneer Akediri tidak ada siswa yang termasuk dalam kategori sangat tinggi yaitu pada skor nilai 27 ke atas dan terdapat perbedaan pengetahuan Laboratorium kimia siswa kelas XI IPA di kecamatan Jailolo karena analisis Kruskall-Wallis mendapat nilai sig. 0,000 sehingga Ho ditolak dan Ha diterima.
Downloads
References
Aeni, A. Q., Saptorini, & Supardi, K. I. (2017). Keefektifan Pembelajaran Praktikum Berbasis Guided-Inquiry Terhadap Keterampilan Laboratorium Siswa. Chemistry in Education, 6(1), 8-13.
Binadja, A., Wardani, S., & Nugroho, S. (2008). Keberkesanan Pembelajaran Kimia Materi Ikatan Kimia Bervisi Sets Pada Hasil Belajar Siswa. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 2(2), 256-262.
Emda, A. (2017). Laboratorium Sebagai Sarana Pembelajaran Kimia Dalam Meningkatkan Pengetahuan dan Keterampilan Kerja Ilmiah. Lantanida Journal, 5(2), 83-92. DOI: https://doi.org/10.22373/lj.v5i1.2061
Jahro, L. S., & Susilawati. (2009). Analisis Penerapan Metode Praktikum Pada Pembelajaran Ilmu Kimia di Sekolah Menengah Atas. Analisis Penerapan Metode Praktikum Pada Pembelajaran, 20-26.
Junaidi, E., Hadisaputra, S., Hakim, A., & Al Idrus, W. S. (2017). Kajian Pelaksanaan Praktikum Kimia di Sekolah Menengah Atas Negeri se Kabupaten Lombok Tengah. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 2(1), 101-111. DOI: https://doi.org/10.29303/jipp.v2i1.41
Juwitasari, P. M., Melati, H. A., & Lestari, I. (2018). Deskripsi Pengetahuan Alat Praktikum Kimia Dan Kemampuan Psikomotorik Siswa Man 1 Pontianak. Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Untan, 1-13.
Purnama, S., Pratiwi, H., & Rohmadheny, P. S. (2020). Penelitian Tindakan Keas Untuk Pendidikan Anak Usia Dini. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Salam, Z., & Hidayat, M. Y. (2019). Analisis Kemampuan Mahasiswa Terhadap Penggunaan Alat Laboratorium Kimia. Jurnal Al-Ta'dib, 12(1), 1-18. DOI: https://doi.org/10.31332/atdb.v12i1.1274
Setyaningsih, Y., & Harjito. (2013). Peningkatan Keterampilan Laboratorium Melalui Metode Praktis Demonstrasi Pada Kurikulum Sistem Kredit Semester. Chemistry in Education, 2(2), 126-133.
Simanjuntak, N. D., Rohiat, S., & Elvinawati. (2017). Hubungan Antara Sarana Laboratorium Terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa Kelas XI MIPA 5 SMA Negeri 3 Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Kimia, 1(2), 102-105.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sundayana. (2014). Statistika Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Wardani, S. (2008). Pengembangan Keterampilan Proses Sains Dalam Pembelajaran Kromatografi Lapis Tipis Melalui Praktikum Skala Mikro. Jurnal Inovasi Pendidikan Kimia, 2(2), 317-322.
Wiratma, G. L., & Subagia, W. (2014). Pengelolaan Laboratorium Kimia Pada SMA Negeri di Kota Singaraja (Acuan Pengembangan Model Panduan Pengelolaan Laboratorium Kimia Berbasis Kearifan Lokal Tri Sakti). Jurnal Pendidikan Indonesia, 3(2), 425-436. DOI: https://doi.org/10.23887/jpi-undiksha.v3i2.4459
Yusup, F. (2018). Uji Validitas Dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Kuantitatif. Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(1), 17-23. DOI: https://doi.org/10.18592/tarbiyah.v7i1.2100
Copyright (c) 2022 Niswatun Hasanah, Abdul Rasid Saraha, Topan Setiawan
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Free access for all users worldwide
- Authors retain copyright to their work
- Increased visibility and readership
- Rapid publication
- No spatial constraints